JUKUT ARES BALI

 



Tutorial cara membuat jukut Ares, sayur dari batang pisang, atau sayur tunas pisang, sayur pisang

 



Cara membuat jukut Ares, atau masakan khas Bali sayur dari batang pisang atau tunas pisang. Batang pisang yang baik digunakan adalah tunas pisang biji, karena teksturnya sedikit lebih lembut


JUKUT ARES BEBEK


Ares Bebek merupakan masakan/makanan yang sudah sangat di kenal oleh masyarakat Bali. Dan sangat gampang di jumpai di semua kabupaten kota yang ada di Bali. Di sini saya menunjukkan bagaimana cara membuatnya.

Bahan: Bebek dan Batang Pisang.

Nb: Batang pisang yang bisa di gunakan adalah: Pisang Kepok/Gedang Sabe, Pisang Batu/Biu Batu, dll. Kecuali Pisang Susu yang kurang bagus digunakan.

Bumbu: Base Genep,Garam, Serai, Bubuk Merica Hitam, Bubuk Ketumbar Buah Pala, Daun Salam.




Share:

No comments:

Post a Comment

Contact Us

Name

Email *

Message *

Search This Blog

Powered by Blogger.

About Me

My photo
My Name is NI NENGAH DESSI.I am a blogger.Female.I am a Balinese.Indonesia is my country.

SEGEHAN HARI RAYA NYEPI

  Kemarin banyak yang tanya Segehan yg 11tanding itu untuk dimana Ini saya share ulang yang lebih lengkap. ✓ Tri Mala Paksa, yaitu Bhuta Buc...

Blog Archive